Umumnya, sistemik ini dapat diaplikasikan sejak tanaman berada pada masa pertumbuhan awal.
Karena, jenis yang sistemik ini bekerja dengan cara masuk ke jaringan sel sehingga tanaman yang masih dalam kondisi rentan dapat terlindungi dari serangan jamur pantogen.
Fungisida sistemik pasti cocok digunakan jika kamu ingin melakukan tindakan pencegahan atau preventif.
Sementara, jenis yang kontak ini biasanya diterapkan dan akan efektif bekerja jika OPT yang mengganggu tidak bersembunyi serta tidak mmepunyai mobilitas tinggi.
Misalnya, seperti kutu daun dan juga semut, karena jenis pestisda tersebut tersebut akan bekerja secara efektif jika terkena langsung dengan OPT yang ada.
Halaman
Tinggalkan Balasan