Kepala DKPP Ruzuan Effendi mengapresi pemerintah pusat dalam hal ini Kementan yang selalu memperhatikan pangan dan harga. Menurutnya, untuk stok dan harga tidak terlalu ada gejolak dan terhitung wajar, justru ada penurunan pada telur. Sementara itu harga daging masih terpantau stabil.