Pemberian pakan fermentasi ini umumnya sangat bagus diberikan pada hewan ternak saat siang atau sore hari dan setelah hewan tersebut memakan makanan hijau atau rumput.

Hal ini bertujuan supaya hewan ternak tidakk kaget dengan pakan fermentasi yang akan diberikan.