Bahkan, tanaman ZZ (Zamioculcas zamiifolia) ini tidak suka sering disiram dan tidak menyukai jika akarnya basah.

5. Peace Lily

Tidak hanya dikenal sebagai tanaman hias yang cantik, ternyata peace lily ini juga dikenal bisa membersihkan udara ruangan dengan sangat baik.

Kemampuan peace lily dalam menyerap polutan ini dapat membantu meningkatkan kualitas udara. Tak hanya itu, bunga ini ternyata juga dapat mengontrol kelembapan di dalam ruangan.